Masak Rendang Bumbu Instan

Kebayang kan bu ketika seharian telah beraktivitas, tentunya mersa kacepan dan merasa lapar, sehingga ibu pun harus memikirkan masak apa ya hari ini sebagai menu makanan yang akan disantap oleh keluarga anda setelah beraktivitas seharian.
Oleh karena itu, ketika ibu mersa bingung dalam menentukan resep, ya. Kali ini Indofood mengerti ibu akan menu dan resep masakan yang tersaji setiap hari di rumah untuk dinikmati bersama keluarga.
Resep kali ini adalah rendang bumbu instan Indofood yang akan meningkatkan selera makan anda dan keluarga menjadi lebih lezat dan nikmat.

Berikut bahan-bahannya bu
  • Siapkan 500 gr daging sapi khusus Rendang
  • Siapkan 1 bks bumbu instant Indofood
  • Siapkan 3 lbr daun salam
  • Siapkan 1 sereh d geprek
  • Siapkan 2 lbr daun jeruk
  • Siapkan 1 ruas lengkuas
  • Siapkan 1 sdt garam karna bumbu ny udh ada rasa asin
  • Siapkan 1 Bumbu penyedap Indofood
  • Siapkan 1 sdm gula pasir atau sesuai selera
  • Siapkan 2 sdm minyak Indofood untuk mnumis
  • Siapkan santan instan

Langkah dalam memasaknya adalah
  1. Pertama-tama potong daging sesuai selera lalu cuci bersih…sisihkan
  2. Kemudian tumis bumbu indofood dgn salam sereh lengkuas daun jeruk hingga harum.
  3. Selanjutnya masukan daging sapi dan aduk aduk hingga daging brubah warna.
  4. Masukan Bumbu penyedap Indofood dan gula. Lalu siram dgn air mndidih scukupnya. Biarkan mendidih hingga air sedikit mnyusut.
  5. Selanjutnya apabila daging belum terasa empuk, maka boleh di tambahkan air lagi kemudian tunggu hingga daging empuk.
  6. Masukan santan yang sudah d campur sekitar 1gls air. Aduk terus agar santan biar tidak pecah.
  7. Bila rasa sudah pas dan air sudah menyusut daging sudah empuk. Angkat dan sajikan.
  8. Rasakan kelezatan rendang bumbu instan Indofood bersama dengan keluarga anda.

Itulah resep rendang bumbu Instan Indofood untuk masakan anda dan keluarga sebagai santapan makan malam di rumah.
Jika ibu merasa bingung untuk memasak apa ya hari ini, tentu pilihannya masak apapun jadi jika menggunakan bumbu praktis dan instan dari Indofood.

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.